Otomania.com - Ada 10 pilihan mobil bekas yang bisa dibeli dengan harga Rp 60 jutaan, Suzuki APV menjadi yang termurah.
Bagi yang ingin membeli mobil, dengan dana RP 60 jutaan tenang mobil bekas bisa dijasikan solusinya.
Dengan besaran harga tersebut untuk pilihannya juga terbilang cukup banyak.
Berdasar dari data yang dirangkum di kanal Pricelist dan juga pedagang mobil bekas.
Baca Juga: Nih Kami Kasih Saran 9 Mobil Bekas Ciamik Harga di Bawah Rp 100 Juta, Innova Juga Ada Lho
Setidaknya ada sepuluh mobil bekas harga Rp 60 jutaan, yang bisa dijadikan pilihan.
Jika mau incar mobil bekas tahun muda yang harusnya minim masalah, bisa ambil Datsun Go+ Panca tahun 2016.
"Kebanyakan konsumen mencari tipe MPV seperti Avanza dan Xenia," kata Jaya Maulana pemilik showroom Jaya Mobil, di Jl. Cileduk Raya No. 88, Tangerang pada saat dihubungi Sabtu (24/10/2020).
Harga mobil bekas Rp 60 jutaan bukan hanya mobil kapasitas kecil saja, mobil kapasitas menengah pun ada loh.
Baca Juga: Isuzu Panther Tipe Hi-Grade di Oktober 2020 Sekarang Harganya Cuma Segini Lho
Editor | : | Adi Wira Bhre Anggono |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR