Spion orisinil bekas khusus mobil Jepang dijual mulai dari Rp 300.000-500.000, sedangkan Eropa dimulai dari Rp 1.000.000.
Selain itu, jika kaca spion rusak, Jaya Motor juga menerima jasa servis kaca spion.
Harga perbaikan tergantung dari tingkat kerusakan.
Tapi, menurut Cecep dimulai dari Rp 200.000 hingga Rp 350.000.
“Tetap, servis spion Jepang atau Eropa beda harganya. Intinya kita akan melihat berdasarkan seberapa parah kerusakannya,” ucapnya.
Nah tidak usah bingung lagi jika kaca spion mobil anda hilang atau rusak datang aja ke pasar Asem Reges
Editor | : | Adi Wira Bhre Anggono |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR