Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Mudah Ketahui Kondisi Rumah Roller Motor Matik, Cukup Diraba Saja

Isal,Parwata - Selasa, 8 September 2020 | 18:25 WIB
Rumah roller
Nurul | GridOto
Rumah roller

"Kalau dibiarkan gerak naik turun roller jadi enggak maksimal," jelas Inul.

"Efeknya bukaan puli depan juga seret, di motor matic berasa tarikan bawahnya agak berat," tuturnya.

Meski menjadi salah satu masalah yang kerap ditemui di motor matik, termakannya jalur roller kebanyakan hanya ditemui di motor dengan penggunaan lebih dari dua tahun.

Jika sudah termakan, biasanya mekanik ada yang melakukan teknik kerok untuk kembali meratakan, ada juga yang langsung mengganti dengan yang baru.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa