Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kronologi Kericuhan di Green Lake City, Sekuriti Ditodong Pistol dan Ditabrak, 3 Mobil Rusak

Parwata - Minggu, 21 Juni 2020 | 20:15 WIB
Pintu gerbang cluster Australia tempat kericuhan yang melukai dua orang di Perumahan Elit Green Lake City, Minggu (21/6/2020)
istimewa
Pintu gerbang cluster Australia tempat kericuhan yang melukai dua orang di Perumahan Elit Green Lake City, Minggu (21/6/2020)

"Para pelaku mengumbar tembakan," kata Heriyanto.

Bahkan mereka juga sempat menodongkan pistol ke anggota sekuriti dan menabraknya dengan kendaraan. Petugas sekuriti setmpat bernama Adi Nugroho pun menjadi korban.

"Mereka datang tiba-tiba membuat keributan di rumah Cluster Australia," ungkapnya.

Suasana Green Lake City, Cipondoh, Kota Tangerang pada Minggu (21/6/2020) siang.
Warta Kota
Suasana Green Lake City, Cipondoh, Kota Tangerang pada Minggu (21/6/2020) siang.

Korban Anggota Sekuriti

Data yang dihimpun Warta Kota seorang petugas sekuriti di Cluster Australia Green Lake City ditabrak oleh pelaku kericuhan.

Ketika itu petugas berupaya meminta identitas tamu saat kendaraan jenis Toyota Alya warna putih nopol B 253 SID memasuki area Cluster Australia.

Orang tersebut turun dari mobil dan membuka palang bomgaet dan petugas sekuriti ditodong pistol oleh pelaku yang berada di dalam mobil.

Petugas sekuriti yang jaga langsung menginformasikan seluruh jajaran untuk meminta bantuan.

Saat dilakukan penutupan gerbang kendaraan pelaku keluar. Lalu menabrak gerbang yang ditutup.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Wartakotalive.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa