Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Volume Oli Mesin Motor Berkurang, Baiknya Diganti Sekalian Atau Ditambah Aja?

Parwata,Muhammad Farhan - Kamis, 18 Juni 2020 | 17:45 WIB
Lubang intip ketinggian oli di Honda Super Cub C125
Isal/GridOto.com
Lubang intip ketinggian oli di Honda Super Cub C125

Menambahkan oli melebihi kapasitas di mesin bisa membuat tarikan mesin berat dan membebani kerja mesin yang membuat konsumsi bahan bakar bisa lebih boros.

Sedangkan mencampur oli berbeda bisa menyebabkan endapan di mesin dan mengakibatkan penurunan performa mesin.

“Kalau ingin ganti merek atau spek oli, sebaiknya oli di mesin sebelumnya sudah terkuras habis sebelum diisi baru,” jelas Oki.

Tuh, kalau cuma kurang ternyata masih bisa ditambahkan kok oli mesinnya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa