"Hal itu yang sering kali membuat tarikan motor menjadi lemot," pungkas pria saat ditemui di Bojonggede, Bogor, Jawa Barat.
Kalau sudah begitu sebaiknya memang harus segera mengganti filter udaranya.
Pabrikan sendiri menyarankan untuk ganti filter udara setiap 15 ribu km pemakaian.
Hati-hati, buat filter udara zaman sekarang yang berbahan kertas memang enggak bisa dibersihkan dan harus diganti baru.
Baca Juga: Ada 2 Tipe Filter Udara Jenis Kertas Pada Motor, Berikut Cara Membedakan dan Merawatnya
Editor | : | Dimas Pradopo |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR