Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Didi Kempot Pernah Bikin Video Klip Pakai Motor Langka, Ada yang Tahu Lagu Ini?

Adi Wira Bhre Anggono - Selasa, 5 Mei 2020 | 18:46 WIB
Video klip Didi Kempot bersama Puch 150 TL
Youtube.com/Didi Kempot Official Channel
Video klip Didi Kempot bersama Puch 150 TL

Otomania.com - Indonesia baru saja kehilangan saah satumaestronya, yakni Dionisius Prasetyo atau terkenal dengan nama Didi Kempot.

Seniman asal Surakarta itu meninggal dunia, Selasa (05/05/2020) di RS Sakit Kasih Ibu, Solo, Jawa Tengah.

Penyanyi campursari yang terkenal di kalangan bikers Tanah Air ini sempat dilarikan ke RS dalam kondisi tidak sadarkan diri.

Didi Kempot atau akrab disapa Pakdhe Didi menghembuskan nafas terakhirnya di umur 53 tahun pada pukul 07.30 WIB.

Baca Juga: Seakan Beri Wasiat, Didi Kempot Ingatkan Masyarakat Untuk Lawan Covid-19 Melalui Lagu Ini

Jauh sebelum menghembuskan nafas terakhir, ternyata Pakdhe Didi pernah membuat video klip ditemani Puch 150 TL.

Puch 150 TL adalah motor 2-tak hasil rakitan perusahaan otomotif dari Austria.

Pakdhe Didi membuat video klip ditemani Puch 150 TL
Youtube.com/Didi Kempot Official Channel
Pakdhe Didi membuat video klip ditemani Puch 150 TL

Motor 2-tak ini dibekali mesin dua silinder berkapasitas 148 cc, berpendingin udara yang menghasilkan tenaga 6,7 dk.

Dengan mengusung desain motor sport klasik, Puch 150 TL dibekali kick starter di sebelah kiri mesin.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa