Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Resep Ciamik Bikin Jok Motor Lebih Empuk, Yakin Bikin Betah!

Isal,Adi Wira Bhre Anggono - Senin, 4 Mei 2020 | 17:35 WIB
Penyebab jok motor keras
Isal/GridOto.com
Penyebab jok motor keras

Otomania.com - Tak sedikit pengguna motor yang mengeluhkan joknya keras atau kurang nyaman untuk jarak jauh.

Nah, buat yang belum tahu, ada nih cara ampuh untuk membuat jok motor jadi lebih empuk ketika diduduki.

Cara ini sudah banyak digunakan oleh perajin jok dan terbukti efektif untuk membuat jok lebih empuk plus nyaman.

Caranya dengan menambahkan lapisan latex ke atas busa jok untuk membuat jok motor jadi empuk.

Baca Juga: Sedih, Seorang Kakek Meninggal di Angkot Usai Ditolak RS, Dimakamkan Seusai Protokol Covid-19

"Lapisan Latex ini biasanya digunakan untuk melapisi busa sofa di rumah," buka Ajum, owner bengkel modifikasi jok motor, Ajum Jok Motor.

Lapisan latex yang digunakan untuk melapisi busa jok motor
Isal/GridOto.com
Lapisan latex yang digunakan untuk melapisi busa jok motor

"Tapi saat ini sudah banyak yang pakai buat jok motor, kelebihannya lebih empuk dari busa jok motor biasa," jelas Ajum.

Memberi lapisan Latex pada jok motor ternyata enggak semudah mengganti busa jok motor biasa.

"Biasanya saya memapras habis busa jok motor bawaan dan disisakan sedikit," jelas Ajum.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa