Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Empat Kawasaki Ninja di Indonesia Berbalut Livery KRT, Ada Satu Lagi Gagal Dirilis Karena Corona

Parwata,Dia Saputra - Selasa, 7 April 2020 | 15:40 WIB
Kawasaki Ninja 250SL KRT Edition
kawasaki-motor.co.id
Kawasaki Ninja 250SL KRT Edition

Otomania.com - Kawasaki Ninja di Tanah Air unitnya ditawarkan dengan beberapa pilihan.

Oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) tawaran yang diberikan mulai dari kelas 250 cc sampai kelas 1000 cc.

Dan bahkan beberapa diantaranya oleh KMI sudah dibalut dengan livery Kawasaki Racing Team (KRT).

Lantas Kawasaki Ninja apa saja yang sudah dibalut dengan livery KRT?

Baca Juga: Sosok Kawasaki Ninja ZX-25R Sudah Nongol, Yamaha Siapkan R25 Mesin Tiga Silinder?

Saat dilihat di web resmi KMI (kawasaki-motor.co.id), ternyata ada empat Kawasaki Ninja yang memiliki livery KRT pada Senin, (06/04/2020).

Pertama ada Kawasaki Ninja 250SL yang dibekali mesin satu silinder berkapasitas 249 cc, DOHC, berpendingin cairan.

Menggunakan mesin tersebut, Ninja 250SL mampu semburkan power 27,6 dk pada 9.700 rpm dan torsi 22,6 Nm pada 8.200 rpm.

Urusan harga, Ninja 250SL KRT edition dibanderol Rp 42 jutaan On The Road (OTR) Jakarta.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa