Otomania.com - All New Kia Seltos akhirnya resmi diluncurkan di Indonesia mulai hari ini Senin (20/1/2020) menghadirkan fitur yang keren-keren!!
SUV asal Korea Selatan itu rilis dengan tiga varian, yaitu varian E dibanderol Rp 295 juta, varian EX Rp 320 juta, dan varian tertinggi EX+ Rp 355 juta, harga tersebut on the road (OTR) Jakarta.
KIA Seltos tipe EX+ menjadi kasta tertinggi dari SUV yang mengusung konfigurasi 5 penumpang ini.
Setidaknya, ada 7 perbedaan fitur yang hanya dimiliki oleh tipe tertinggi dan absen di tipe lainnya.
Apa saja? berikut fitur-fitur yang menjadi pembedanya sob.
1. Sunroof
/photo/2020/01/20/4052220116.jpg)
Tipe tertinggi EXP memiliki sunroof yang dioperasikan secara otomatis. Sunroof ini juga bisa dibuka hanya dengan menekan tombol yang berada di kabin. Sementara untuk tipe EX san E tidak tersedia sunroof.
Baca Juga: Dari Dulu Punya Kesan Imut, Kia Picanto GT Line Jadi Lebih Sangar
2. Auto Light LED
Editor | : | Dimas Pradopo |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR