Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dealer Mobil Bekas Ogah Ngambil Mobil Terdampak Banjir, Reputasi Bisa Hancur

Indra Aditya - Jumat, 17 Januari 2020 | 13:00 WIB
Ilustrasi mobil terendam banjir
kompas.com
Ilustrasi mobil terendam banjir

Hal senada pun disampaikan oleh Koh Pepen pemilik showroom mobil bekasi Bintang Cemerlang Motor (BCM) yang juga berada di seputar jalan Sultan Agung, Bekasi.

Koh Pepen juga menolak dengan tegas untuk membeli unit mobil yang ternyata pernah terendam banjir.

"Iya, disini juga enggak akan jual unit mobil yang terendam banjir karena aku enggak akan mau ambil," sebut Koh Pepen.

"Soalnya beberapa tahun lalu aku pernah tertipu pemilik mobil yang jual namun kerusakan karena terendam banjir parah dan membutuhkan biaya perbaikan dan waktu yang enggak sedikit," bebernya.

Ilustrasi showroom mobil bekas
Abdul Aziz Masindo
Ilustrasi showroom mobil bekas

(Baca Juga: Toyota All New Fortuner Bekas, Diesel Dicari, Tahun Tertua Rp 300 Jutaan)

Pun demikian dengan nama baik showroom mobil bekas yang akan rusak bila menjual unit yang terendam banjir.

"Orang enggak akan percaya lagi untuk beli mobil ke sini nantinya kalau kita bohong akibat jual mobil bermasalah," sebutnya lagi.

Dari kedua showroom mobil bekas di Bekasi ini menunjukkan bahwa unit yang bermasalah akibat terendam banjir bisa dipastikan akan ditolak.

Baca artikel serupa di (Otomotifnet.com)

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa