Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Tertarik Jajal Formula 1 Seperti Velentino Rossi, Jack Miller Lebih Tertarik Coba Mobil Ini

Parwata - Selasa, 17 Desember 2019 | 08:35 WIB
Pembalap Pramac Ducati, Jack Miller
MotoGP.com
Pembalap Pramac Ducati, Jack Miller

"Tapi jika aku harus memilih, F1 tidak akan berada di daftar utamaku," sambungnya.

Miller mengaku beberapa kali melihat F1, tapi hanya sekali melihatnya secara langsung, di F1 Italia 2019.

Menurutnya, balapan di TV membosankan, tapi beda ketika melihat langsung.

"Biasanya, aku melihat televisi menonton balapannya, aku ngantuk, aku bangun dan melihat ending-nya," lanjut Miller.

"Tapi saat yang nyata, menyenangkan menontonnya. Itu adalah pertama bagiku, aku ketemu banyak orang hebat, penontonnya impresif. Contohnya bagaimana awal balapannya, dengan musik, kembang api, dan lainnya," jelas pembalap asal Australia ini.

Baca Juga: MotoGP Australia 2019, Keren Jack Miller Akan Pakai Livery Spesial, Seperti Ini Tampilannya

Menurut Miller, MotoGP bisa meniru bagaiman meriahnya F1 dalam mempromosikan balapannya.

"Juga perlakuan ke penonton dengan DJ keluar ke panggung setelahnya. Mereka memberikan banyak sekali, setelahnya, semua orang membayar untuk event itu," tegas Miller.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa