Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jorge Lorenzo Pensiun, Tiga Nama Ini Digadang Jadi Penggantinya, Siapa Ya?

Parwata - Sabtu, 16 November 2019 | 09:20 WIB
Siapa pengganti Jorge Lorenzo di Repsol Honda?
MotoGP.com
Siapa pengganti Jorge Lorenzo di Repsol Honda?

Sayangnya, pembalap asal Inggris ini sudah mengungkapkan untuk pensiun usai musim 2020.

Masuk ke tim Repsol Honda walau cuma 1 tahun akan jadi hal bagus untuk Crutchlow.

Ketiga adalah Alex Marquez, sang juara Moto2 2019.

Alex Marquez berhasil tampil sangat bagus di Moto2 2019 setelah menjalani musim-musim yang buruk sebelumnya.

Di 2019 Alex berhasil konsisten dan membuktikan bahwa dirinya bukan sekadar numpang nama kakaknya, Marc Marquez.

Baca Juga: Sah, Jorge Lorenzo Pensiun dari MotoGP, Karena Performa Atau Dorna?

Alex Marquez (kiri) dan Marc Marquez (kanan)
MotoGP
Alex Marquez (kiri) dan Marc Marquez (kanan)

Marc Marquez tentunya punya power di tim Repsol Honda untuk membawa adiknya naik ke kelas MotoGP.

"Tentu, aku akan senang. Tapi aku tidak bisa menjawabnya. Honda yang bisa. Semua pembalap di paddock akan suka masuk Repsol Honda. Ini tim dengan paling banyak sejarahnya, jadi jelas aku akan senang di sini," kata sang adik, Alex Marquez.

Sementara itu, sang kakak seperti tidak ingin membuat adiknya terlalu berharap.

"Kami tidak membicarakan itu. Kami tidak membicarakan banyak soal masa depan. Kami membicarakan saat ini, jadi tenang saja. Kecuali kau kebanyakan mikir," kata Marc.

"Itu akan jadi rencana hebat, tapi sepertinya sulit," tegas sang kakak.

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa