“Saya sudah kunci kontak motornya,” jelasnya.
Seusai tahu motornya raib, Nurcahyo minta bantuan sesama driver ojek online untuk mengawasi lalu lintas motor yang hendak melewati pintu masuk Jembatan Suramadu.
Namun, sampai Minggu (10/11/2019) pukul 05.00 WIB, Nurcahyo belum mendapat kabar soal motornya.
Nurcahyo belum melaporkan kasus pencurian ini ke polisi.
“Kan STNK-nya ada di dalam jok. Jadi saya harus lapor ke leasing dulu, baru laporan ke polsek,” terangnya.
Artikel ini telah tayang di suryamalang.com dengan judul Ditinggal Beli Makanan Pesanan Klien, Driver Ojek Online Kehilangan Motor di Surabaya
Editor | : | Indra Aditya |
Sumber | : | suryamalang.co.id |
KOMENTAR