Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Postur Jangkung, Xpander Crossover Tetap Nyaman dan Stabil, Ini Rahasianya

Indra Aditya - Jumat, 8 November 2019 | 09:00 WIB
Mitsubishi Xpander Facelift bergenre Crossover
Facebook/Motuba
Mitsubishi Xpander Facelift bergenre Crossover

Otomania.com - Mitsubishi Xpander Crossover jadi yang paling jangkung di kelas Low MPV, ground clearencenya mencapai 225 mm.

Bandingkan dengan Mitsubishi Xpander (205 mm), Toyota Avanza (200 mm), Toyota Rush (220 mm) dan Honda BR-V (201 mm).

Bahkan Mitsubishi Pajero Sport saja hanya 218 mm. Tentu butuh penyesuaian agar performanya tetap baik.

Minoru Uehara, CPS Team B&C Seg-1 Mitsubishi Motors menyebut tantangan terbesar merancang Xpander Crossover ada di bagian ini.

Baca Juga: Mencicipi Mitsubishi Xpander Crossover Terbaru, Dibekali Suspensi Istimewa

“Membuat sebuah mobil dengan karakter dan postur SUV (baca : tinggi) namun dengan kenyamanan layaknya MPV,” ucap Uehara.

Untuk itu sokbreker jadi komponen utama yang ditingkatkan kemampuan meredam ayunan.

Mitsubishi mengaku memesan spesifikasi khusus ke vendor sokbreker mereka untuk Xpander Crossover ini.

Tujuan utamanya untuk meningkatkan riding comfort meski posturnya jangkung.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa