Otomania.com - Pemilik mobil pasti ada titik dimana bakal merasa bosan dengan mobilnya.
Mereka berpikir untuk menjual mobil lama mereka untuk diganti dengan varian yang lebih fresh dan update.
Namun menjual mobil bukan perkara mudah lho.
Banyak faktor yang menyebabkan susahnya menjual mobil bekas.
Baca Juga: All-New Honda Jazz, Tak Hanya Berubah Tampilannya, Ini Teknologi Canggih Yang Sudah Digunakannya
Salah satunya mungkin datang dari hal mistis.
Seperti curhatan seorang pemilik Honda Jazz RS satu ini.
Melalui postingan Instagram mobilgue, pemilik Honda Jazz RS curhat mobilnya tak kunjung laku.
"Alkisah ada mobil Jazz RS At 2010 putih yang dititip jual di showroom teman Saya. Sudah beberapa konsumen datang buat proses jual, kredit atau tunai, tapi entah kenapa ada aja kendala yang bikin mobil nggak laku-laku," tulis pemilik Honda Jazz RS yang tak mau disebutkan namanya.
Baca Juga: Wujud Honda Jazz 2020 Bocor Gara-gara Brosur, Lengkap Varian dan Tipe Baru
Editor | : | Indra Aditya |
Sumber | : | Instagram.com/mobilgue |
KOMENTAR