Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Penjelasan Buat Yang Mengalami, Kenapa Skep Karburator Nyangkut

Parwata - Sabtu, 2 November 2019 | 19:00 WIB
Ilustrasi per skep karbu
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi per skep karbu

Tetapi ada juga hal lain yang menjadi penyebab masalah gas nyangkut ini.

"Selain pegasnya, kabel gas juga akan mempengaruhi hal semacam ini. Apalagi jika kabel gas sudah dioplos antara olor atau kawat gas dan selongsong kabel gas," Ucap Iwan.

Iwan menambahkan, jika ingin mengoplos kawat gas dengan selongsong yang berbeda harus memperhatikan kondisi selongsongnya dan kondisi kawat gasnya.

"Jika kawat gas ada lekukan di tengah yang bisa membuatnya tidak bergerak bebas dalam selongsong lebih baik hindari penggunaan kawat gas tersebut,"ungkapnya.

Baca Juga: Skutik Karburator Tiba-Tiba Mati, Ini Solusinya

Ilustrasi kabel gas
Yoga
Ilustrasi kabel gas

Terkadang yang paling unik dalam masalah ini adalah salah peletakan jalur kabel gas pada motor, yang bisa membuat gas tertarik sendiri saat digunakan untuk berbelok.

Nah jika kalian mengalami hal serupa, kalian bisa mengontrol satu persatu penyebabnya.

Dan pastikan kondisi kabel gas pada motor sudah terletak pada posisi yang benar untuk menghindari skep karburator tertarik saat berbelok.

Editor : Parwata

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa