Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rantai Motor, Enggak Bisa Asal Ganti Kenali Dulu Spesifikasinya

Parwata - Minggu, 27 Oktober 2019 | 10:05 WIB
Ilustrasi rantai motor
Otomotifnet.com
Ilustrasi rantai motor

Setelah angka yang berada di depan, ada juga angka yang di belakang seperti 116.

"Angka tersebut memiliki arti panjang dari rantai, jika angkanya 116 maka panjang rantai adalah 116 mata," jelas Menteck.

Angka yang menunjukan panjang rantai, berarti jumlah mata rantai tempat masuknya gigi-gigi gir belakang dan depan.

Oleh sebab itu jika hendak mengganti rantai sendiri, kita harus memahami spesifikasi rantai motor kita.

Baca Juga: Terdapat Dua Cara Melumasi Rantai Motor, Mana Yang Lebih Efektif?

"Untuk penggunaan rantai dianjurkan menggunakan standar dari pabriknya, namun jika ingin melakukan substitusi pada rantai harus mengenal kode rantai terlebih dahulu," ungkap Menteck.

Namun apakah bisa kita mensubstitusi rantai motor kita dengan motor lain?

"Bisa saja jika panjang rantai yang digunakan sama," ucapnya.

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa