Jantung mekanis ini punya spesifikasi silinder tunggal, 4 langkah SOHC 4 katup dengan pendingin cairan.
Baca Juga: Ini Penyebabnya, Honda PCX, Scoopy, dan Yamaha NMAX Bekas Masih Tinggi Harganya
Kapasitas mesinnya 292 cc berkat paduan piston 70 mm dan langkah 75,9 mm. Tenaganya mencapai 27,6 hp/7.250 rpm dan torsi 29 Nm/5.750 rpm.
Motor ini sendiri dibuat untuk mengisi celah antara Yamaha Tricity 155 dan Yamaha Niken. Jadi total Yamaha sudah punya 3 motor roda tiga.
Apakah kelak akan dibuat versi mesin 250 cc dan dijual untuk pasar Asia juga? Kita tunggu saja.
Artikel ini sudah tayang di GridOto.com dengan judul Tricity 300 Jadi Motor Roda Tiga Terbaru Yamaha Yang Pakai Mesin XMAX
Editor | : | Indra Aditya |
KOMENTAR