Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ketahui Dulu Varian Yang Ada, Sebelum Meminang Toyota Kijang Kapsul

Parwata - Selasa, 8 Oktober 2019 | 11:05 WIB
Ilustrasi Toyota Kijang Kapsul Diesel
Dok Otomotif
Ilustrasi Toyota Kijang Kapsul Diesel

Otomania.com - Mobil Toyota Kijang Kapsul masih menjadi incaran para konsumen mobil bekas.

Alasannya, Toyota Kijang generasi ke-4 ini jarang sekali bermasalah mesinnya serta memiliki akomodasi yang luas.

Selain itu Toyota kijang kapsul juga mempunyai daya jelajah yang tergolong tinggi.

Toyota Kijang Kapsul ini diperkenalkan di Tanah Air Januari 1997 silam dan merupakan kelanjutan dari Toyota Kijang Super.

Baca Juga: Kijang Grand Extra Bikin Curiga, Dibanderol Hampir Setengah Miliar, Ternyata...

Toyota Kijang Kapsul
Dok. Otomotif Group
Toyota Kijang Kapsul

Berbeda dengan pendahulunya, tampilan Toyota Kijang generasi ke-4 ini didominasi garis membulat yang membuat lahirnya julukan "Kapsul".

Saat pertama kali diluncurkan, Toyota Kijang Kapsul cuma pakai mesin 7K 1.800 cc dari model sebelumnya.

Toyota Kijang Kapsul mesin diesel baru dijual resmi di Indonesia beberapa bulan kemudian, tepatnya pada April 1997.

Toyota Kijang Diesel menggunakan mesin berkode 2L 4-silinder dengan kapasitas 2.446 cc.

Baca Juga: Sudah Tahu Belum? Nama Toyota Kijang Lahir Dari Sosok Wakil Presiden, Terbongkar Setelah 40 Tahun

Toyota Kijang Kapsul
Dok. Otomotif Group
Toyota Kijang Kapsul

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa