Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Royal Enfiled Continental 650, Karena Part Konsepnya Menjadi Modern-Classic Cafe Racer

Parwata - Senin, 7 Oktober 2019 | 10:05 WIB
The 30 modifikasi Royal Enfield 650
Uje
The 30 modifikasi Royal Enfield 650

Otomania.com - Selain memajang lineup motor yang dijualnya, Royal Enfield juga memamerkan karya terbaru modifikasinya di ajang Kustomfest 2019.

Karya terbaru modifkasi Royal Enfield tersebut adalah The 30 dengan basis Continental 650.

Buatan Andhika Pratama dari Krom Works dengan konsep modern-classic Cafe Racer.

"Modifikasi The 30 ini, konsepnya modern-classic Cafe Racer," buka Andhika, dikutip dari GridOto.com.

Baca Juga: Begini Alasannya, Kenapa Royal Enfield Berkolaborasi Tiap Kali Luncurkan Motor Kustom

Modifikasi The 30 Royal Enfield buatan Krom Works
Uje
Modifikasi The 30 Royal Enfield buatan Krom Works

"Classic karena konsep Cafe Racer ini sebenarnya cukup tua," lanjutnya.

"Tapi part-part yang dipakai di motor ini lumayan modern, seperti suspensi upside down di depan," terangnya.

"Suspensi belakang yang tadinya model dua sokbreker juga dibikin jadi monosok," ungkapnya.

"Untuk body semua bikin baru lalu dilapis dengan krom dan warna cooper supaya kontras," lanjut Andhika.

Baca Juga: Ubah Konsep, Kawasaki W175 Tampil Lebih Klasik Bergaya Royal Enfield

Modifikasi The 30 Royal Enfield buatan Krom Works
Uje
Modifikasi The 30 Royal Enfield buatan Krom Works

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa