Ditambah lagi dengan pengaplikasian warna hitam di bagian kap mesin membuatnya tampil lebih sporti.
Untuk membuat tampilan Honda Brio lama jadi lebih segar biayanya seperti yang disampaikan oleh admin Bobby Spec Rare Item.
"Upgrade tampilan depan ke facelift sekitar Rp 9,5 juta, part original copotan," ujarnya. dikutip dari GridOto.com.
"Free pemasangan kalau datang ke toko kami," tambahnya.
Baca Juga: Bisa Jadi referensi, Dengan Body Kit Honda Brio Lawas Segar Kembali
Masuk ke bagian kabin Honda Brio ini tampak ubahan yang cukup simpel namun berkesan.
Lebih lanjut silakan simak videonya!
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR