Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dulu Dicela, Kini Desain Lampu 'Bego' Banyak Dipakai Di Motor Matik, Bagaimana Untuk Motor Bebek

Parwata - Selasa, 1 Oktober 2019 | 19:45 WIB
Lampu bego di Suzuki Arashi dan Yamaha Nouvo
Dida/GridOto.com
Lampu bego di Suzuki Arashi dan Yamaha Nouvo

Ingat enggak selain skutik, motor bebek sebenarnya pernah mencoba pakai model lampu bego ini.

Misalnya Suzuki Arashi, Honda Blade dan TVS Neo X3i yang muncul di era 2007-an.

Nyatanya, sekarang mereka sudah tidak lagi diproduksi, salah satu alasannya ya pasti karena jualannya yang kurang bagus.

Di eranya, ketiga bebek itu kalah bersaing dengan bebek-bebek 'normal' macam Suzuki Shogun, Smash, Supra series serta Jupiter Series.

Baca Juga: Bukan Cuma Buat Bersihin Gigi, Pasta Gigi Juga Bisa Bikin Lampu Motor Kinclong

Honda Blade generasi kedua meninggalkan lampu bego
Honda
Honda Blade generasi kedua meninggalkan lampu bego

Dan jelas saat itu populasi bebek dengan lampu yang posisinya ada di setang lebih laris.

Honda Blade generasi kedua nyatanya juga balik lagi ke 'kodratnya' dengan lampu yang letaknya ada di setang.

Mungkin memang lampu bego kurang cocok dengan motor bebek ya?

Lihat saja bebek zaman now macam Yamaha MX King 150 dan Honda Supra GTR150, lampunya belum ada yang berani lagi diturunkan ke bodi depan kan?

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa