Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tak Disangka, Ternyata Ferrari Cetak Sejarah Baru di F1 Singapura

Adi Wira Bhre Anggono - Senin, 23 September 2019 | 10:59 WIB
Memimpin F1 Singapura hampir sepanjang lomba, Sebastian Vettel raih kemenangan pertama musim F1 2019
Twitter/sebvettelnews
Memimpin F1 Singapura hampir sepanjang lomba, Sebastian Vettel raih kemenangan pertama musim F1 2019

Sebastian Vettel di podium tertinggi F1 Singapura 2019, didampingi Charles Leclerc dan Max Verstappen
Twitter/F1
Sebastian Vettel di podium tertinggi F1 Singapura 2019, didampingi Charles Leclerc dan Max Verstappen

Namun usai lomba, ia mengaku senang karena tim Ferari bisa finis 1-2 di sirkuit jalanan Marina Bay, Singapura.

(Baca Juga: Street Manners: Hindari Kecelakaan di Jalan Tol, Dengan Memahami Fungsi Dari Lajur Ini)

Apalagi kalau ternyata capaian mereka tersebut mencetak sejarah baru bagi F1 Singapura.

Sejak F1 Singapura diadakan pertama kali pada tahun 2008, baru Ferrari yang kemarin pembalapnya bisa finis di urutan 1-2.

Sebastian Vettel sendiri menjadi pembalap paling banyak menang di F1 Singapura, yakni sebanyak lima kali.

Dan balapan kemarin menjadi kemenangannya yang kedua bersama tim Ferrari setelah yang pertama didapat pada tahun 2015.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa