Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren, Drying Towel Sekali Usap Serap Permukaan Bodi Motor Basah

Parwata - Kamis, 8 Agustus 2019 | 16:20 WIB
kegunaan drying towel
garage riot
kegunaan drying towel

Otomania.com - Untuk mengelap bodi kendaraan yang basah agar terserap dengan baik bisa menggunakan kain plasma chamois (kanebo).

Selain kain lap tersebut, kini juga terdapat handuk pengering dengan fungsi dan cara penggunaan yang sama.

Handuk pengering disebut drying towel atau bisa dibilang handuk pengering.

Seperti disampaikan oleh  Anton sales marketing PT Laris Chandra distributor Armor All, STP dan Turtle Wax.

Baca Juga: Kenapa, Lap Chamois Untuk Mencuci Bodi Kendaraan Tidak Dianjurkan?

"Fungsinya sama dengan kanebo (kain plasma chamois), bisa menyerap air saat diusap ke permukaan basah," buka Anton, dikutip dari GridOto.com.

Bedanya antara drying towel dan plasma chamois atau kanebo terdapat pada pemakaian bahannya.

"Kalau biasanya plasma chamois itu mirip karet, biasanya yang bagus itu pakai bahan PVC," ujar Anton kembali.

"Tapi kalau drying towel itu mirip seperti kain microfiber, tapi bisa menyerap air," kata Anton saat ditemui di gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show 2019.

Baca Juga: Mau Cuci Motor Sendiri, Ini Peralatan dan Cara Yang Benar, Dijamin Kinclong

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa