Baca Juga: Gonjang-ganjing Masa Depan Valentino Rossi, Ini Komentar Sang Ayah
"Dari luar sulit berkomentar. Kami tak tahu apa masalahnya dengan motor dan timnya, hanya Rossi yang tahu dan masalah yang membuatnya tidak kompetitif," sambungnya.
Yamaha sendiri lewat managing director-nya, Lin Jarvis, mengungkap kesiapannya jika Rossi memang harus pensiun.
Sementara itu, Rossi juga tak menutup peluangnya untuk tidak lanjut jika performanya terus mengalami penurunan.
Artikel ini sudah tayang di GridOto.com dengan judul Alvaro Bautista Sarankan Valentino Rossi Tinggalkan MotoGP Pindah ke World Superbike
Editor | : | Indra Aditya |
KOMENTAR