Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dunlop Perkenalkan Ban Masa Depan di GIIAS 2019, Anti Bocor Bro!

Indra Aditya - Selasa, 23 Juli 2019 | 16:00 WIB
Gyroblade, ban masa depan dari Dunlop yang anti bocor
Indra Aditya
Gyroblade, ban masa depan dari Dunlop yang anti bocor

Otomania.com – PT Sumi Rubber Indonesia (Surindo) sebagai produsen ban Dunlop di Indonesia, ikut berpartisipasi dalam ajang GIIAS 2019 di ICE, BSD, Tangerang.

Sebagai gebrakan, Dunlop memperkenalkan ban masa depan yang diberi nama Gyroblade.

Ban ini merupakan ban air-less alias tanpa tekanan udara.

Gyroblade sendiri terdiri dari tiga bagian, pelek dari bahan logam, material risin khusus yang menggantikan fungsi udara dengan desain seperti kipas (blade) dan telapak yang berfungsi pada umumnya.

Baca Juga: Apa Arti Dan Maksud Singkatan Yang Tertera Pada Ban Mobil Jenis SUV?

Berkat struktur ban Gyroblade yang unik, membuatnya anti bocor, tidak perlu perawatan, pengendalian yang baik dan nyaman tentunya.

Selain memperkenalkan ban masa depan, Dunlop juga memajang line-up OEM menjadi andalan di ajang GIIAS tahun ini.

Pabrikan Dunlop memang dikenal banyak menyuplai produknya untuk APM mobil.

Seperti Enasave EC300+ yang banyak dipakai mobil MPV.

Baca Juga: Jangan Gampang Tergiur Dengan Ban Mobil Seken, Bisa Begini Dampaknya

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa