Dengan begitu, Indonesia akan menjadi negara kedua yang mendapat kesempatan untuk melihat secara langsung.
Anne menyebut, bahwa SUV listrik yang diduga Glory E3 tersebut tidak akan dijual, hanya Glory 580 varian terbaru saja yang akan mereka pasarkan di Indonesia.
"Kami sebutnya Intelligent SUV, bisa dibilang varian tertingginya produk Glory 580 kami," jelas Anne lagi.
"Namanya sih bakal beda dan modelnya juga akan sedikit berbeda, nanti kami kasih kejutan," tutup Arviane Dahniarny.
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR