Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terjadi Kesalahpahaman Antar Pengguna Jalan, Satu Unit Motor Dirusak

Parwata - Senin, 24 Juni 2019 | 12:05 WIB
Kendaraan-roda-dua-yang-dirusak-oleh-rombongan-pengendara-motor
IST/Polsek Tanjungsari
Kendaraan-roda-dua-yang-dirusak-oleh-rombongan-pengendara-motor

Otomania.com - Telah terjadi keributan antar pengguna jalan pada hari Minggu, (23/6/2019) pukul 16.00 WIB.

Keributan yang terjadi tersebut membuat heboh warga Kemadang Tanjungsari Gunung Kidul.

Dari keributan yang terjadi tersebut menyebakan sebuah unit motor rusak, namun tidak ada korban jiwa.

Dari kesaksian seorang pemilik rumah makan Griyo Wono, Ngatno mengatakan.

Baca Juga: Yamaha Vega Nyaris Gosong, Mau Dibakar Pemiliknya Karena Ditilang

Bahwa keributan terjadi berawal dari saat ada rombongan sepeda motor melintas dan memenuhi jalan raya.

Yaitu dari arah yang berlawanan melintas pengenda sepeda motor yang merasa kesal dengan rombongan tersebut.

Pengendara motor tersebut, kemudian meludah terhadap rombongan kendaraan.

"Aksi meludah itu kemudian pengejaran dan pemukulan, orang yang meludah lari dan masuk ke rumah makan Griyo Wono. Lalu rombongan mengejar dan merusak fasilitas milik warung," katanya, dikutip dari Tribunjogja.com.

Baca Juga: Kendaraan Rusak Dibakar, Polsek Ciracas Sudah Dapat Unit Baru

Editor : Parwata
Sumber : Tribunjogja.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa