Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Street Manners: Kenapa Bikers Harus Turun Kaki Kiri Duluan Saat Macet?

Parwata - Kamis, 13 Juni 2019 | 10:40 WIB
Ilustrasi kemacetan yang terjadi di Jalur Nagreg saat arus balik Lebaran.
Tribunjabar.co.id
Ilustrasi kemacetan yang terjadi di Jalur Nagreg saat arus balik Lebaran.

Otomania.com - Kemacetan lalu lintas menjadikan rasa lelah terutama bagi pengguna motor.

Sebentar-sebentar harus mengerem dan berhenti dan juga harus menahan beban motor dengan menggunakan kaki.

Hanya dalam beberapa meter saja kita sudah harus menurunkan kaki lagi.

Jika kurang berhati-hati, saat kita menurunkan kaki, kaki bisa terlindas ban oleh pengendara lain.

Baca Juga: Street Manners: Jangan Gunakan Sarung Tangan Model Buntung, Kenapa?

Lalu, bagaimana cara yang benar menurunkan kaki saat dalam kondisi jalan macet?

Apakah dengan kaki sebelah kiri, kanan, atau bahkan kedua kaki sekaligus?

Nah, berikut cara yang benar para bikers saat sedang mengalami jalanan macet dan takut kakinya terlindas pengendara lain.

Pada saat kondisi macet yang mengharuskan pengendara motor menurunkan kaki, biasakan menggunakan kaki kiri.

Baca Juga: Street Manners: Ini Kuncian Dari Pakar Safety Riding Menghindari Begal

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa