Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Gak Keluar Duit Banyak, Ini Masalah Umum yang Hinggapi Sistem 4WD

Indra Aditya - Selasa, 11 Juni 2019 | 16:50 WIB
Kopel
autobild.co.id
Kopel

Otomania.com – Seiring bertambahnya umur pakai, mobil dengan beda sistem penggerak memiliki masalahnya sendiri-sendiri.

Termasuk mobil 4WD atau four wheel drive (gerak 4 roda) juga mempunyai masalah.

Berikut 4 masalah yang kerap dialami.

Sambungan Kopel Gardan

Kerusakan umumnya terjadi karena salah pakai oli atau pemakaian kendaraan yang tidak sesuai.

(BACA JUGA: Belum Putus dengan MPV, Wuling Incar Segmen SUV)

Cara terbaik adalah membongkar untuk mengecek kondisi final gear ataupun pinion gear.

Kopel

Kerusakan ini dikarenakan CV joint sudah mulai mengering.

Jika pelumas kering, maka dipastikan gesekan di bearing mulai terjadi sehingga menganggu proses transfer tenaga mesin ke roda.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa