Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Fungi Cover Radiator Plastik Pada Motor Matic, Jangan Dilepas!

Parwata - Kamis, 16 Mei 2019 | 17:10 WIB
Ilustrasi Cover radiator di motor matic
Rizky Apryandi
Ilustrasi Cover radiator di motor matic

Berdasarkan pengamatan, saat ini banyak bikers dijalan yang terlihat melepas cover radiator tersebut.

Alasan kenapa jangan melepas cover raiaot plastik tersebut seperti yang disampaikann juga oleh Chairul Anwar.

“Jika suatu saat terjadi benturan, pastinya akan langsung mengenai radiator dan mengakibatkan kerusakan lebih parah,” yakinnya.

Dan ternyata tak hanya itu saja, kisi-kisi radiator yang tipis juga rentan bengkok pada saat cuci motor jika terbuka langsung.

Hasilnya, kerja radiator malah jadi tidak maksimal karena proses pendingan mesin terhambat akibat hal diatas.

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa