Otomania.com - Tidak hanya terjadi pada mobil saja headlamp menguning.
Akan tetapi headlamp menguning bisa juga terjadi pada pada motor.
Hal tersebut menjadikan tampilan motor menjadi kurang menarik, terlihat kotor.
Headlamp alias lampu utama di motor memiliki peran yang sangat vital.
Baca Juga : Waduh, Nyala Headlamp Motor Kok Jadi Berkedip Kenapa Ini Ya?
Terlebih fungsinya digunakan saat riding kondisi malam hari.
Dan sebaiknya, kondisinya harus tetap dirawat dengan baik.
Karena, jika salah perlakuan justru bisa membuat mika lampu menjadi menguning atau buram.
Kenapa headlamp bisa menjadi menguning warnanya?
Baca Juga : Tembus Terangnya, Headlamp LED Yamaha Lexi Kena Paket Upgrade
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR