Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bingung Pilih Honda BeAT Baru atau Seken, Ini Panduan Harganya

Indra Aditya - Kamis, 9 Mei 2019 | 09:00 WIB
Honda BeAT Pop (kiri atas), BeAT Sporty (kanan atas) dan BeAT Street (tengah)
Honda
Honda BeAT Pop (kiri atas), BeAT Sporty (kanan atas) dan BeAT Street (tengah)

Bisa dilihat di showroom motor bekas AHS Motor di Jl. Raya Jati Makmur Pondok Gede Bekasi

Disana Honda BeAT ISS 2018 dibanderol Rp 13,5 juta.

Selisihnya lumayan banyak, sekitar Rp 3,2 juta.

Apalagi kalau mau menawar, selisihnya bisa Rp 3,5 jutaan.

Baca Juga : Radio Masjid Mau Diputar Raib, Disembunyikan di Bawah Jok Honda BeAT

Duit Rp 3,5 jutaan bisa untuk pegangan jelang lebaran.

Tapi perlu diingat, harga motor bekas segitu belum termasuk balik nama.

Supaya enggak keluar biaya tambahan dalam waktu dekat, cari yang pajaknya masih hidup panjang.

Atau pilihan lain yang benar-benar tahun muda 2019 bekas keluaran awal.

Baca Juga : Pelaku Curanmor Beraksi Saat Hajatan, Honda BeAT Ditutup Busa di Kamar Mandi

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa