Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Maling..Maling..!!! Selebrasi Rayakan Podium, Motor Alex Rins Dicuri

Indra Aditya - Senin, 6 Mei 2019 | 14:29 WIB
Seorang marshal tertangkap kamera mencuri sesuatu dari motor Alex Rins usai  balapan MotoGP Spanyol
MotoGP
Seorang marshal tertangkap kamera mencuri sesuatu dari motor Alex Rins usai balapan MotoGP Spanyol

Seorang marshal tertangkap kamera mencuri sesuatu dari motor Alex Rins usai balapan MotoGP Spanyol

Perbuatannya langsung viral dan sang marshal langsung dipanggil oleh race control.

Karena pencuriannya ringan, marshal tidak sampai diinvestigasi mendalam.

Langsung disuruh mengembalikan benda tersebut dan meminta maaf ke garasi tim Suzuki Ecstar MotoGP.

Alex Rins sendiri pada press conference usai balapan, mengaku tertawa melihat tingkah sang marshal.

"Aku sudah melihat videonya, ya luar biasa. Aku tidak tahu sih apa yang dicurinya, kupikir cover tangki minyak rem," jelasnya.

Baca Juga : Alex Rins Targetkan Kemenangan Di MotoGP 2019 Bersama Suzuki

"Aku yakin benda itu ada di toko souvenir dan harganya sangat mahal, 1000 Euro," kata Rins sambil tertawa.

Yang jelas perbuatan marshal ini sangat memalukan.

Ada kabar juga bahwa sang marshal langsung dipecat dan tidak akan digunakan lagi karena perbuatannya memalukan.

Nih saksikan video lengkapnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

maling... maling... ????

A post shared by ex Racer#16 Automotive lover (@roy16adria) on

Artikel ini sudah tayang sebelumnya di GridOto.com dengan judul Seorang Marshal Curi Sesuatu dari Motor Alex Rins Usai MotoGP Spanyol

 

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa