Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pelaku Curanmor Nekat Adu Tembak dengan Polisi, Dibalas Langsung KO

Indra Aditya - Sabtu, 27 April 2019 | 20:52 WIB
Ilustrasi tembakan
Bastille Post
Ilustrasi tembakan

Baca Juga : Kocak, Pelaku Curanmor Gasak Yamaha V-Ixion, Dikepung Warga Berlagak Gila

"Pelaku dengan sepeda motor curiannya sudah siap melarikan diri, anggota lalu mengambil tindakan tegas dengan cara melumpuhkan tersangka dari aras sepeda motor," jelas dia.

Polisi selanjutnya, membawa pelaku yang sudah meninggal dunia ke Rumah Sakit Polri Kramat Jati Jakarta. Sedangkan satu orang rekannya berhasil melarikan diri dan hingga kini masih dalam pengejaran.

"Tubuh pelaku di bawa ke RS Polri Kramat Jati untuk keperluan penyidikan, untuk pelaku yang buron kita masih lakukan pengembangan dengan memeriksa saksi-saksi ditempat kejadian untuk mengetahui identitasnya," paparnya.

Polisi juga mengamankan barang bukti, berupa sepeda motor korban, dua pucuk senjata api rakitan jenis revolver beserta delapan butir peluru berkaliber 9 milimeter, kunci leter T dan ponsel pelaku SA.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Polisi Tembak Pelaku Curanmor Hingga Tewas di Bekasi,

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa