Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Digeledah Bawa Sajam Seorang Debt Collector, Dicokok Petugas

Parwata - Rabu, 24 April 2019 | 18:20 WIB
Albertus Dion saat digelandang Anggota Polsek Wonocolo, Selasa (23/4/2019).
ISTIMEWA/TRIBUNJATIM.COM
Albertus Dion saat digelandang Anggota Polsek Wonocolo, Selasa (23/4/2019).

Sesaat penumpangnya turun dari mobil, Dion dan ketiga rekannya datang menghampiri Arif.

Dion berniat menyita kembali mobil yang masih dicicil Arif dengan alasan, bahwa Arif dinilai menunggak cicilan 2 bulan lamanya.

Sadar ada yang tak beres dari itikat penagihan yang dilakukan Dion Cs, Arif tak menuruti permintaan mereka yang saat itu mengerubutinya.

Karena Arif menginginkan masalah tersebut lekas selesai, ia berinisiatif memberikan uang sebesar Rp 500 Ribu kepada pihak debt collector sebagai uang kompensasi untuk meminta tenggang waktu pembayaran.

Namun, inisiatif Arif ditolak oleh debt collector Dion Cs, justru Dion Cs meminta Arif untuk membayar uang dalam jumlah lebih, yakni sekitar lima juta rupiah.

Baca Juga : Debt Collector Ambil Paksa Mitsubishi L300, Nasibnya Berakhir di Tangan Massa

Setelah tahu gelagat buruk Dion Cs begitu nampak, Arif justru makin bebal.

Ia menolak permintaan para debt collector sehingga cekcok di antara keduanya tak terhindarkan.

Keributan itu terjadi tepat di sisi utara Plasa Marina.

Saking gaduhnya keributan di antara mereka, membuat warga setempat dan para pengendara yang melintas tersita perhatiannya.

Budi Nur Tjahjo melanjutkan, Dion akan dikenai Pasal 2 UU Darurat No 12/1951, dengan ancaman 10 tahun penjara.

 

Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Debt Collector yang Mau Sita Mobil Driver Online Terbukti Bawa Sajam, Simpan Badik di Jok Mobil,

Editor : Parwata
Sumber : Tribunjatim.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa