Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Bedanya Mitsubishi Xpander Limited Edition, Dengan Yang Biasa

Parwata - Rabu, 24 April 2019 | 09:08 WIB
Mitsubishi Xpander Limited Edition akan hadir di pameran otomotif 2019
instagram/indra_fathan
Mitsubishi Xpander Limited Edition akan hadir di pameran otomotif 2019

Otomania.com - Tinggal menunggu sehari lagi gelaran pameran otomotif nasional akan dilangsungkan.

Gelaran pameran otomotif nasional tersebut akan berlangsung di Kemayoran, pada Kamis 25 April 2019.

Di acara tersebut, Mitsubishi akan memperkenalkan mobil barunya yaitu Mitsubishi Xpander Limited Edition.

Sebelumya, telah diulas tampilan luar dari Mitsubishi Xpander Limited Edition tersebut.

Baca Juga : Hitung waktu, Mitsubishi Xpander Edisi Spesial Segera Meluncur

Fitut tambahan pada  eksterior  Xpander Limited Edition
instagram/bisma_mitsubishi
Fitut tambahan pada eksterior Xpander Limited Edition

Kini beralih ke bagian dalam, dan detail fitur tambahan lain yang sudah bocor di berbagai lini dunia maya.

Pada bagian luar terdapat tambahan emblem bertuliskan 'XPANDER' di kap mesin yang sebelumnya opsi part after market.

Sama seperti sebelumnya, spion, bodi samping dan bumper depan dilengkapi decal berwarna putih-merah motif checkered flag.

Hanya saja pada bagian bumper depan dan bodi samping ternyata juga dilengkapi air dam.

Baca Juga : Inikah Tampilan Mitsubishi Xpander Limited Edition Yang Akan Hadir?

Fitur tambahan dari bodi sampai pelek di Xpander Limited Edition
instagram/bisma_mitsubishi
Fitur tambahan dari bodi sampai pelek di Xpander Limited Edition

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa