Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata Ini Alasan Lambang Mobil Honda Berbeda dengan Motor, Apa ya?

Indra Aditya - Jumat, 12 April 2019 | 18:50 WIB
Kenapa logo mobil dan motor Honda berbeda?
Kolase GridOto.com
Kenapa logo mobil dan motor Honda berbeda?

Honda T360
Honda T360

Bisa lihat di mobil produksi massal pertamanya yaitu Honda T360, logo huruf H tersebut malah bukan jadi emblem tapi jadi motif gede banget di bagian mukanya.

Sebagai produk Jepang, Honda sengaja pilih logo sederhana berupa huruf untuk mobilnya karena ingin terlihat bergaya mobil Amerika yang sering sekali logonya cuma huruf.

Lalu perhatikan lagi huruf H yang lebar di atas ketimbang bagian bawahnya, itu terlihat seperti sayap yang terkembang dan maksudnya ingin produk mobilnya berkembang.

Tapi logo tersebut juga terlihat seperti orang yang sedang mengangkat kedua tangannya dengan lebar ke langit.

Baca Juga : All New Honda Brio Mulai Dikapalkan, Negara Jadi Tujuan Pertama

Terlihat seperti orang yang optimis menghadapi dunia dan menggapai mimpi-mimpinya?

Ya memang itu maunya Honda karena sesuai dengan motto perusahaannya yaitu 'The Power of Dreams'.

Sama seperti logo sayap Honda di motor yang terus mengalami perkembangan, logo mobil Honda juga terus berubah-ubah hingga huruf H yang dikenal sekarang.

Siapa yang sangka ya, ternyata logo mobil Honda yang sekilas kayak huruf doang ternyata punya makna yang cukup dalam...

Artikel ini sudah tayang sebelumnya di GridOto.com dengan judul Belum Banyak yang Tahu, Kenapa Logo Mobil Honda Huruf H Bukan Sayap?

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa