Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ikan Berserakan, Bukan Hasil Mancing Tapi Dari Mobil Pikap Terguling

Parwata - Kamis, 11 April 2019 | 19:50 WIB
Petugas kepolisian melakukan olah TKP mobil pick up muatan ikan
Ist
Petugas kepolisian melakukan olah TKP mobil pick up muatan ikan

Disampaikan oleh Kapolsek Jenu, AKP Elis Suendayati

"Saat akan menyalip dari arah berlawanan datang kendaraan lain, lalu pengemudi membanting ke kanan dan menabrak pagar rumah warga," Kata Kapolsek Jenu, AKP Elis Suendayati kepada wartawan, dikutip dari surya.co.id.

Dia menjelaskan, pikap yang menghantam pagar rumah warga setempat itu membuat muatan ikan di dalam box warna kuning tumpah berserakan.

Namun kejadian tersebut tak berlangsung lama karena ada mobil pikap lain yang ternyata adalah teman korban.

Baca Juga : Truk Pengangkut Pamer Gardan, Suzuki Ertiga Baru Ramai-ramai Terguling

Yang membantu mengangkut ikan yang tercecer dan membawanya ke tujuan pengiriman.

"Ya setelah mobil terguling dan ikannya berserakan, kemudian ikan dievakuasi temannya sesama mobil pikap. Tidak ada korban jiwa, mobil rusak bagian depan," Pungkasnya.

 

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Pikap Bermuatan Ikan Terguling di Tuban. Ikan-ikan Berserakan di Jalanan,

Editor : Parwata
Sumber : surya.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa