"Ketika motor sudah pelan, kurangi penggunaan rem depan, disarankan untuk menggunakan rem belakang," tambahnya.
Cara serupa juga bisa diterapkan saat melewati polisi tidur.
"Kurangi kecepatan sebelum menginjak polisi tidur, bisa kombinasi antara rem depan dengan rem belakang," ujar Bang Inul.
"Tapi saat ban depan menginjak polisi tidur, rem depan jangan ditekan, kalau mau mengurangi kecepatan gunakan rem belakang," pungkasnya.
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR