Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gak Kapok Masuk Jalur TransJakarta, Pemotor Pasrah Kunci Diambil Polisi

Indra Aditya - Sabtu, 2 Februari 2019 | 20:00 WIB
Masih banyak pemotor yang belum sadar keselamatan dan banyak yang melanggar dengan masuk jalur TransJakarta.
IG @tmcpoldametro
Masih banyak pemotor yang belum sadar keselamatan dan banyak yang melanggar dengan masuk jalur TransJakarta.

Otomania.com - Oknum pemotor seakan tidak pernah kapok masuk jalur TransJakarta, hal ini membuat polisi kewalahan.

Kejadian pemotor masuk jalur Transjakarta terjadi di Jalan Otista Raya, Jakarta Timur (28/1/2019).

Puluhan pemotor nampak pasrah saat beberapa anggota polisi mencabut kunci motor satu persatu.

Enggak ada yang bisa lolos karena jarak pembatas jalan dengan jalur TransJakarta cukup tinggi.

Baca Juga : Waspada! Kabel Melintang di Jatinegara Barat, Terseret TransJakarta

Saking banyaknya pemotor yang masuk jalur Transjakarta, polisi sampai kewalahan.

Terlihat dari video, puluhan pemotor terjaring razia oleh petugas kepolisian.

Pemotor mau tidak mau ditilang, karena sudah tidak bisa kabur dari pembatas jalan Transjakarta.

Bahkan saking banyaknya pelanggar, petugas kepolisian harus melakukan tilang satu per satu.

Berikut ini video lengkap yang diunggah di akun Instagram @tmcpoldametro.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa