Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sudah Resmi, Ini Penampakan Jorge Lorenzo Berseragam Repsol Honda

Parwata - Rabu, 2 Januari 2019 | 20:05 WIB
Jorge Lorenzo pertama kali berseragam Repsol Honda MotoGP
Twitter/vroom_magazine
Jorge Lorenzo pertama kali berseragam Repsol Honda MotoGP

Otomania.com - Tim Repsol Honda secara resmi telah memperkenalkan Jorge Lorenzo sebagai pembalapnya di MotoGP musim 2019.

Hari ini juga kita bisa melihat untuk pertama kalinya Jorge Lorenzo memakai seragam Repsol Honda.

Jorge Lorenzo tampak rileks menggunakan seragam barunya setelah 2 tahun berseragam merah Ducati.

Baca Juga : Kakek-kakek Bawa Xpander Lawan Arah, Guru Olahraga Tewas Mengenaskan

"Aku suka warna seperti ini, warna favoritku adalah putih, merah, dan hitam, dan sekarang ditambahi warna oranye," ungkap Lorenzo seperti dikutip GridOto.com dari Vroom-magazine.com.

Jorge Lorenzo senang berseragam Repsol Honda, terutama jika mengingat sejarahnya.

"Warna ini merepresentasikan kesuksesan, banyak kemenangan dan gelar juara selama lebih dari 25 tahun, aku sangat bangga masuk keluarga ini dan bisa berkontribusi untuk membuat tim ini lebih kuat lagi," jelasnya.

Baca Juga : Setelah R25, Yamaha MT-25 Juga Kena Facelift, Sebentar Lagi?

Nah, biar jelas nonton gimana penampilan Jorge Lorenzo, tonton saja video berikut ini.

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa