Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Performa Pagar Jalan Roller Barrier, Minimalkan Kecelakaan

Joni Lono Mulia - Selasa, 1 Januari 2019 | 19:00 WIB
Cara kerja roller barrier atau pembatas jalan
YouTube/ETl Ltd,. Official
Cara kerja roller barrier atau pembatas jalan

Otomania.com - Langkah provinsi Jawa Barat menerapkan pagar pembatas jalan atau guard rail dengan teknologi roller barrier jadi topik hangat beberapa waktu belakangan.

Ternyata, sebelum provinsi Jawa Barat mengaplikasikan roller barrier.

Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) lebih duluan menerapkan teknologi yang bisa mengurangi risiko insiden kecelakaan di jalan, terutama rute curam banyak tikungan.

 Baca Juga : Emak-emak Ngamuk, Batu Besar Mendarat di Kaca Depan Honda Jazz

Sebenarnya roller barrier sendiri mempunyai nama resmi safety rolling barrier guard rails, atau juga punya nama lain rolling guardrail dan rolling barrier system.

Di beberapa negara, terdapat pagar pembatas yang diberi nama safety rolling barrier guard rails pembatas yang lebih aman.

Adanya roller atau tabung silinder yang bisa berputar di sepanjang konstruksinya diharapkan bisa meredam kecelakaan kendaraan.

 Baca Juga : Ketahuan Nama SUV Terbaru Wuling, Yang Minat Dah Bisa Pesan

Jadi saat terjadi tabrakan, kalau kecepatannya tidak terlalu tinggi mobil masih lebih mudah dikendalikan.

 Baca Juga : Ratusan Motor Modifikasi Kena Razia Polisi, Apalagi Knalpot Brong

Nah, buat yang ingin tahu lebih jelas dengan efektiftas roller barrier, mungkin video di bawah ini bisa menghapus rasa penasaran Kamu.

 

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa