Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngebut Tak Terkendali Dan Hantam Motor, Isuzu Berakhir Di Dasar Sungai

Parwata - Selasa, 18 Desember 2018 | 11:00 WIB
Kecelakaan di Jembatan Leuwimalang, Cisarua, Kabupaten Bogor, Selasa (18/12/2018)
Dokumen Polres Bogor
Kecelakaan di Jembatan Leuwimalang, Cisarua, Kabupaten Bogor, Selasa (18/12/2018)

Akibat peristiwa kecelakaan lalu lintas itu, pengemudi mobil pikap Isuzu atas nama Agus Widodo (41) warga Sukadanau, Cikarang Barat, Bekasi tutup usia di tempat kejadian.

Sedangkan pengendara motor atas nama Rahman (27) warga Cipayung Girang, Mengamendung, Kabupaten Bogor mengalami patah kaki dan dilarikan ke rumah sakit.

Baca Juga : Keren! Lagu Sayur Kol Diberi Sentuhan Ala Polantas, Biar Pemotor Sadar

"Pengemudi kendaraan pick-up meninggal dunia di tempat kejadian dan dibawa ke RSPG Cisarua. Pengendara kendaraan sepeda motor mengalami luka patah kaki di bagian kaki kanan dan juga dibawa ke RSPG Cisarua," ungkap Ipda Ade Kamsa.

Ipda Ade Kamsa mengatakan bahwa pihaknya kini mulai mengevakuasi dan mengamankan kendaraan yang terlibat kecelakaan lalu lintas ke Subnit Laka Dramaga, Bogor.

Kecelakaan di Jembatan Leuwimalang, Cisarua, Kabupaten Bogor, Selasa (18/12/2018) (Dokumen Polres Bogor)
Kecelakaan di Jembatan Leuwimalang, Cisarua, Kabupaten Bogor, Selasa (18/12/2018) (Dokumen Polres Bogor)

Artikel ini telah tayang di tribunnewsbogor.com dengan judul Mobil Terjun ke Sungai Ciliwung Puncak di Jembatan Leuwimalang Bogor, Satu Orang Tewas

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : TribunnewsBogor.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa