Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW X5 Memang Menggoda, Modal Rp 150 Jutaan Bisa Bawa Pulang

Indra Aditya - Kamis, 6 Desember 2018 | 20:00 WIB
BMW X5 di pasar mobkas
Nugie/otomotifnet
BMW X5 di pasar mobkas

Anton Hari Wirawan selaku penanggung jawab kanal Pricelist GridOto.com, menyatakan bahwa patokan harga tersebut diperbaharui tiap dua minggu sekali melalui survei dan riset showroom mobkas di sekitar Jabodetabek.

Nah, kalau Anda sudah menemukan BMW X5 bekas yang cocok dengan kriteria yang diinginkan, jangan lupa untuk mengecek keadaannya secara seksama agar tak menyesal di kemudian hari.

Mobil bekas, terutama mobil Eropa harus cek ke spesialis, biasanya karena termakan usia sensor-sensor dan kelistrikan suka bermasalah,” kata Acing dari showroom Kerta Kumala Mobil di Jakarta Pusat.

(BACA JUGA: Gara-gara BMW Lawan Arah, Innova Jadi Korban, Mabuk?)

Anugrah Motor, salah satu bengkel spesialis BMW
Muhammad Ermiel Zulfikar
Anugrah Motor, salah satu bengkel spesialis BMW

Bila sudah memboyong X5 idaman Anda, ada beberapa hal yang harus diperhatikan dari mobil ini yang akan Otoseken bahas selanjutnya.

Di antaranya adalah penyakit umum, serta perkiraan biaya perawatan untuk BMW X5 E53.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa