"Ini masih tes musim dingin. Saya rasa semua pembalap tidak benar-benar membejek motor seperti di balapan," tutur Takaaki Nakagami.
"Sulit memetakan kekuatan karena beberapa pembalap melakukan tes dengan ban baru. Situasinya sulit, jadi belum dapat memahaminya," ujar Takaaki Nakagami.
(BACA JUGA: Dijejelin 2 Paham Motor Custom, Yamaha Scorpio Jadi Ganteng Maksimal)
Takaaki Nakagami tercatat sebagai pembalap Jepang satu-satunya di MotoGP.
Berbanding terbalik dengan motor yang ikut MotoGP lebih banyak dari pembalapnya.
Motor Jepang di MotoGP di antaranya, Honda, Yamaha dan Suzuki.
"It's the best way to finish the season" ????️@takanakagami30 shares his thoughts after setting the fastest time at the #JerezTest ???? pic.twitter.com/giq97Dq6RV
— MotoGP™???? (@MotoGP) November 30, 2018
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | Twitter,MotoGP |
KOMENTAR