Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Sih Ngamuk, Kawasaki 2-Tak Pakai Mesin 48 Silinder

Ignatius Ferdian - Selasa, 16 Oktober 2018 | 14:30 WIB
Motor bermesin 48 silinder
bikesrepublic.com
Motor bermesin 48 silinder

Sebenarnya, motor ini memiliki 49 silinder sekaligus, tapi satu silinder dijadikan sebagai pemicu untuk menghidupkan 48 silinder sisanya.

Satu silinder tersebut merupakan mesin scooter yang berkapasitas 125cc.

Hal ini dilakukan karena mustahil untuk menggunakan elektrik starter maupun kick starter.

Selain itu motor ini juga dinobatkan sebagai kendaraan darat dengan jumlah silinder terbanyak oleh Guinnes World Record.

Enggak bisa kebayang lagi deh kalau motor ini dipakai untuk ngebut di jalan.

Nah, ini sih sama aja ngamuk namanya.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa