Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lagi Zaman Motor Kustom, Bursa Moge Bekas Mulai Bergerak

Ignatius Ferdian - Rabu, 10 Oktober 2018 | 20:15 WIB
Bursa moge bekas
Kompas.com
Bursa moge bekas

Sementara untuk tipe moge yang paling banyak dicari diakui tidak menentu, tergantung dari selera masing-masing konsumen.

Tapi soal Harley-Davidson sendiri , secara penjualan diakui cukup stabil karena pecinta moge rata-rata dominan ke motor asal Amerika Serikat ini.

"Harley itu lebih stabil, karena di mata orang, moge itu identik Harley, jadi secara pasar cukup stabil, apalagi banyak motor kustom yang juga mengandalkan mesin Harley," ucapnya.

"Kalau untuk moge sport, trennya baru belakangan ini jadi belum terasa signifikan karena unitnya pun masih tidak terlalu banyak," ujar Denny.

(BACA JUGA: Ini Dia Plus dan Minus Honda CB150R Streetfire Bekas)

Untuk segmentasi pasar, meski showroom berada di Yogyakarta, tapi penjualan moge BBB sendiri cukup luas.

Konsumenya bukan sekadar dari kawasan Jawa Tengah dan sekitarnya, namun dari Jakarta, bahkan sampai luar pulau.

"Yogyakarta pasarnya ada, lalu seperti kota besar Solo dan Jakarta.Sempat beberapa kali juga kirim ke Kalimantan.Tergantung dari pesanan konsumen saja, kalau ada barang dilihat cocok bisa langsung deal, tapi kalau mereka pesan unit-unit yang tidak ada kita pasrah saja," ujar Deny.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa