Jorge Lorenzo juga menjadi pebalap lainnya yang menawarkan dua desain.
(BACA JUGA: Komentar Duo Ducati Setelah Keok Dari Marc Marquez di Kualifikasi MotoGP Austria)
Kedua desain masing-masing merefleksikan kelebihan dari Ducati dan tim yang akan dibela Lorenzo, Honda.
Sirkuit yang pertama berbentuk kotak.
"Selalu ke kiri, lurus, mengerem dengan keras," ujar Lorenzo.
"Dan tahun depan kebalikannya.
Tikungan, tikungan, tikungan," kata Lorenzo menambahkan.
Sementara pebalap Moto2, Miguel Oliviera, membuat desain melingkar seperti Marquez di mana di bagian tengahnya bertemakan pemandangan alam.
What happens when you give a pen and paper to a bunch of #MotoGP riders and ask them to draw their dream circuit? ????
THIS! ???? pic.twitter.com/3xpyqpRcWO
— MotoGP™???????????? (@MotoGP) August 10, 2018
Editor | : | Iday |
Sumber | : | Motorplus.gridoto.com |
KOMENTAR